Kopdar #1 : Mari Berkontribusi

Assalamualaikum wr, wb

Halo !
Pecinta Linux se-Solo Raya, pie kabare sedoyo ? 😁

Paguyuban Linux Solo mau ngadain kopdar nih.

Kepada Anggota Grup Paguyuban Linux Solo

Mengharap kehadiran teman-teman dalam kegiatan
Kopdar #1 “Mari Berkontribusi” Paguyuban Linux Solo
yang akan di obrolin tentang :

  1. Pengenalan openSUSE oleh Rifki Affandi
  2. Pengenalan GimpScape oleh Fawwaz Muhammad

dan Kontribusi di Dalamnya

Kapan Kopdarnya ?

🗓 Jum’at, 15 November 2019

⏰ 18.30 WIB s.d. selesai

📍 Oorth Indonesia

Daftar dulu DISINI 😁 https://www.oorth.me/event/kopdar-1-paguyuban-linux-solo.92732

Demikian undangan ini kami sampaikan, semoga temen” bisa meluangkan waktunya 😁

Wassalamu’alaikum wr. wb

Slide Materi dan Dokumentasi

https://s.id/dokumentasi-kopdar1-pls

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *